@article{Delli_2022, title={Meningkatkan Kemampuan Siswa Kelas V Dalam Mengapresiasi Puisi Dengan Strategi Pembelajaran Strata: Improving The Ability Of Class V Students In Appreciation Of Poetry With Strategy Learning Strategies}, volume={7}, url={https://journal.umpr.ac.id/index.php/suluh/article/view/3393}, DOI={10.33084/suluh.v7i2.3393}, abstractNote={<p style="text-align: justify;">Berdasarkan observasi yang dilakukan pada kelas prasiklus ditemukan masalah dalam proses pembelajarannya apresiasi sastra lama, khususnya puisi. Dalam proses pembelajaran tersebut siswa kurang begitu memahami pelafalan bahasa dalam membacakan puisi. Kondisi ini menyebabkan sisiwa tidak terampil menggunakan kemampuannya dalam mengikuti pembelajaran apresiasi sastra khususnya puisi. Kendala pembelajaran apresiasi puisi di kelas, maka perlu diupayakan strategi pembelajaran yang tepat untuk mengatasai tersebut. Degan strategi yang tepat, tujuan serta target hasil yang diinginkan akan dapat terpenuhi. Salah satu alternatif strategi pembelajaran yang seyogianya digunakan adalah strategi strata.</p> <p style="text-align: justify;">Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan pengaruh penggunaan strategi strata terhadap kemampuan siswa kelas V SDN 1 Sei Gohong Kota Palangka Raya dalam mengapresiasi puisi. Secara khusus tujuan penelitian dapat dijabarkan sebagai berikut. Jadi penelitian perbaikan pembelajaran ini bertujuan untuk mengetahui apakah metodologi strata mampu meningkatkan apresiasi sastra siswa kelas V SDN 1 Sei Gohong Kota Palangka Raya.</p> <p style="text-align: justify;">Hasil analisis terhadap data tes akhir pada tindakan I, menunjukan tingkat kesulitan siswa yaitu 32,26% sedangkan pada tindakan II tingkat kesulitan siswa 9,68% dari hasil pengamatan pelaksanaan pengajaran perbaikan II yaitu dengan strategi pembelajaran strata dalam mengapresiasi puisi sangatlah tepat dalam mengatasi kesulitan siswa belajar sastra secara khusus puisi.</p>}, number={2}, journal={Suluh: Jurnal Bimbingan dan Konseling}, author={Delli, Delli}, year={2022}, month={Mar.}, pages={25–29} }