Pengaruh Masa Kerja Terhadap Kadar Timbal (Pb) Dalam Urine Petani Padi Di Kalurahan Sidoluhur Kabupaten Sleman
The Influence Of Working Period On Lead (Pb) Levels In The Urine Of Rice Farmer In Sidoluhur District, Sleman District
DOI:
https://doi.org/10.33084/bjmlt.v7i1.7931Keywords:
Working Period, Lead (Pb), FarmersAbstract
Timbal atau plumbum (Pb) adalah jenis logam berat yang umumnya dikenal sebagai timah hitam. Timbal dapat masuk ke dalam tubuh manusia terutama melalui sistem pernapasan, sedangkan penyerapan melalui kulit sangat sedikit dan bisa diabaikan. Terdapat indikasi keberadaan timbal dalam pestisida, karena pestisida cair dibuat dengan melarutkan bahan aktif dengan pelarut seperti xylene, naftalene dan kerosene. Pelarut yang menggunakan kerosene atau minyak tanah adalah hasil distilasi minyak mentah dan zat pengangkut seperti kaolin, kapur, pasir dan tanah liat dicampur dalam formulasi pestisida, yang mengandung logam berat timbal. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh masa kerja terhadap kadar timbal dalam urine petani padi di Kalurahan Sidoluhur Kabupaten Sleman. Metode yang digunakan yaitu metode quasi eksperiment dengan pendekatan cross sectional. Penelitian ini dilakukan di Balai Laboratorium Kesehatan dan Kalibrasi DIY. Sampel penelitian menggunakan purposive sampling sebanyak 10 sampel petani padi. Metode pemeriksaan kadar timbal menggunakan sampel urine petani padi dengan metode AAS. Hasil penelitian menunjukan dari 10 sampel memiliki kadar timbal yang normal. Kesimpulan penelitian ini tidak terdapat pengaruh masa kerja terhadap kadar timbal (Pb) dalam urine petani padi di Kalurahan Sidoluhur Kabupaten Sleman.
Downloads
References
Ardillah, Y. (2016). Risk Factors of Blood Lead Level. Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat, 7(3), 150–155. https://doi.org/10.26553/jikm.2016.7.3.150-155
Dewi, L., Hadisoebroto, G., & Anwar, K. (2021). Penentuan Kadar Logam Timbal (Pb) dan Tembaga (Cu) pada Sumber Air di Kawasan Gunung Salak Kabupaten Sukabumi dengan Metode Spektrofotometri Serapan Atom (SSA). Jurnal Sabdariffarma, 9(2), 15–24. https://doi.org/10.53675/jsfar.v3i2.393
Gustama, F. A., & Wicaksana, A. Y. (2020). Literature Review : Kontaminan Timbal Dalam Darah Berdasarkan Variasi. UNISA Yogyakarta, 1–14. http://digilib.unisayogya.ac.id/5434/1/Faisal Anwar Gustama_1611304099_D4 TLM_NasPub - faisal anwar gustama.pdf
Istinah, & Yuniastuti, A. (2018). Hubungan Masa Kerja, Lama Menyemprot, Jenis Pestisida, Penggunaan APD dan Pengelolaan Pestisida dengan Kejadian Keracunan Pada Petani di Brebes. Public Health Perspective Journal, 2(2), 117–123.
Jayanti, K. N., & Dewi, K. T. S. (2021). Dampak Masa Kerja, Pengalaman Kerja, Kemampuan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. JEMBA : Jurnal Ekonomi Pembangunan, Manajemen Dan Bisnis, Akuntansi, 1(2), 75–84. https://doi.org/10.52300/jemba.v1i2.2986
Prilly, D., Akili, R. H., Maddusa, S., & Ratulangi, S. (2017). Gambaran Kadar Timbal Dalam Darah pada Anak Kelas 5 Sekolah Dasar di Kecamatan Wenang Kota Manado. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 7(4), 1–8.
Pusparini, D. A., Setiani, O., & D, Y. H. (2016). Hubungan Masa Kerja dan Lama Kerja dengan Kadar Timbal (Pb) dalam Darah pada Bagian Pengecatan, Industri Kasoreri Semarang. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 4(3), 1–23.
Rahmadani, R., Melda Yenni, & T. Samsul Hilal. (2023). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kesehatan Pada Pekerja Di Toko Pertanian Kecamatan Pasar Kota Jambi Tahun 2022. Jurnal Cakrawala Ilmiah, 2(6), 2715–2724. https://doi.org/10.53625/jcijurnalcakrawalailmiah.v2i6.5050
Samosir, K., Setiani, O., & Nurjazuli, N. (2017). Hubungan Pajanan Pestisida dengan Gangguan Keseimbangan Tubuh Petani Hortikultura di Kecamatan Ngablak Kabupaten Magelang. Jurnal
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Dwi Kandi Ayu Lestari, Sri Martuti
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
All rights reserved. This publication may be reproduced, stored in a retrieval system, or transmitted in any form or by any means, electronic, mechanical, photocopying, recording.