Implementasi Layanan Bimbingan Kelompok Untuk Meningkatkan Penyesuaian Diri Peserta Didik (Studi Kasus di Sma N 1 Palangkaraya)

Implementation Of Group Banking Services Forincreasing Self-Successful Participants(Case Study in SMA N 1 Palangkaraya)

Authors

  • Muhammad Fatchurahman Universitas Muhammadiyah Palangkaraya
  • Rico Saputra Universitas Muhammadiyah Palangkaraya

DOI:

https://doi.org/10.33084/suluh.v4i2.623

Keywords:

Penyesuian Diri, Bimbingan Kelompok

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini yaitu: (1) untuk mengetahui bentuk penyesuaian diri peserta didik kelas X MIA 1 SMAN-1 Palangka Raya dan (2) untuk mengetahui implementasi layanan bimbingan kelompok oleh guru bimbingan konseling terhadap penyesuaian diri peserta didik. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, dengan jenis penelitian studi kasus. Subjek penelitian terdiri dari 1 (orang) kepala sekolah, 1 (orang) guru bimbingan dan konseling dan 6 (enam) orang peserta didik. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan dukumentasi. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini dapat disimpulkan yaitu: (1) Proses penyesuaian diri dapat dengan cara menerima keadan diri sendiri, mampu terbuka pada teman-teman sebayanya, mampu memilah dan memiliki sesu atau hal yang baik dan yang buruk, serta mampu mengendalikan emosi. Faktor-faktor yang mempengaruhi penyesuaian diri yaitu psikogenik (hubungan di dalam keluarga) dan sosiopsikogenik (lingkungan sekolah dan sosial). (2) L ayanan bimbingan kelompok dilaksanakan, akan tetapi tidak secara kontinyu. Pelaksanaan layanan bimbingan kelompok sudah melewati tahapan yang sudah baku (tahap pembentukan, peralihan, kegiatan, dan pengakhiran) akan tetapi kegiatan yang dilakukan di dalam setiap tahapannya belum sesuai dengan konsep yang ideal.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Muhammad Fatchurahman, Universitas Muhammadiyah Palangkaraya

Rico Saputra, Universitas Muhammadiyah Palangkaraya

References

Achamad. J. H. 2006. Bimbingan & Konseling dalam Berbagai Latar Belakang.Bandung: PT Rafika Aditama.
Agustiani Hendrianti. 2006. Psikologi Perkembangan (Pendekatan Ekologi Kaitannya dengan Konsep Diri dan Penyesuain Diri pada Remaja). Bandung: PT Rafika aditama.
Arista Kiswantoro. 2015. Model Bimbingan Kelompok Dengan Teknik Life Model Untuk Meningkatkan Rasa Percaya Diri Atlet Persina Asad Kabupaten Kudus. ISSN 2460-1187.
Desmita. 2014. Psikologi Perkembangan pesesrta didik. Bandung: Remajo Rosda Karya.
Fatimah Enung. 2006. Psikologi Perkembangan (Perkembangan Peserta Didik). Bandung: Pustaka Setia.
Nurnaningsih. 2011. Bimbingan Kelompok Untuk Meningkatkan Kecerdasan Emosional Siswa. ISSN 1412-565X.
Sobur.A. 2013. Psikologi umum dalam lintasan sejarah. Bandung: CV Pustaka Setia. Sugiyono. 2014. Memahami Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta

Downloads

Published

2019-03-11

How to Cite

Fatchurahman, M., & Saputra, R. (2019). Implementasi Layanan Bimbingan Kelompok Untuk Meningkatkan Penyesuaian Diri Peserta Didik (Studi Kasus di Sma N 1 Palangkaraya): Implementation Of Group Banking Services Forincreasing Self-Successful Participants(Case Study in SMA N 1 Palangkaraya). Suluh: Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 4(2), 29–32. https://doi.org/10.33084/suluh.v4i2.623