Analisis Kesulitan Belajar Peserta Didik Pada Mata Pelajaran Siskomdig Menggunakan Media E-Learning Si-Bajakah Dikelas X Smkn 3 Palangkaraya

Analysis Of Learning Difficulties Of Students At Siskomdig Subjects Using Si-Bajakah E-Learning Media In Class X Smkn 3 Palangkaraya

Authors

  • Ade Salahudin Permadi Universitas Muhammadiyah Palangkaraya
  • Hairunnisa Hairunnisa Universitas Muhammadiyah Palangkaraya

DOI:

https://doi.org/10.33084/neraca.v6i2.2638

Keywords:

Analisis, Kesulitan Belajar, Siskomdig, SI-BAJAKAH

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesulitan belajar Siskomdig menggunakan media pembelajaran SI-Bajakah kelas X di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 3 Palangka Raya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif . Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan melakukan observasi dan wawancara kepada peserta didik kelas X Perhotelan 2 dan Guru mata pelajaran Siskomdig di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 3 Palangka Raya. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Peserta didik yang mengalami kesulitan dalam pembelajaran jarak jauh pada mata pelajaran Sistem Komunikasi Digital dikarenakan keterbatasan kemampuan peserta didik dalam menggunakan media pembelajaran SI-BAJAKAH, selain itu ada kesulitan atau kendala lain yaitu keterbatasan jaringan

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Ade Salahudin Permadi, Universitas Muhammadiyah Palangkaraya

Hairunnisa Hairunnisa, Universitas Muhammadiyah Palangkaraya

References

Aunurrahman. (2008). Belajar dan Pembelajaran, Bandung:Alfabet.
Azhar Arsyad. (2011). Media Pembelajaran. Jakarta:Raja Grafindo Persada.
Diplan & Setiawan, A. (2008). Metodologi Penelitian Pendidikan, Jawa Tengah:CV. Sarna Untung.
Ismail. (2018). Diagnosis Kesulitan Belajar Siswa dalam Pembelajaran Aktif di Sekolah. Anterior Jurnal, 2, 30-43.
Nana Sudjana dan Ahmad Rivai. (2002). Media Pembelajaran. Bandung: Sinar Baru Algensindo.
Nazir, M. (2005 ) Metode Penelitian. Jakarta:Ghalia Indonesia
Novi, P.S. (2016). Faktor-faktor Kesulitan Belajar Siswa Berprestasi Rendah di Kelas IV SD Negri Se-Kecamatan Ngamplek. Anterior Jurnal, 8, 813-826.
Permadi, Ade Salahudin, Arna Purtina dan Muhammad Jailani. 2020. Pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Komunikasi Terhadap Motivasi Belajar. Tunas : Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar. 6:1(16-21).
Satori, Djam’an & Komariah, A. (2015). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung:Alfabeta.
Setiawan, M Andi dan Agung Riadin. 2021. Meningkatkan Hasil Belajar Ipa Peserta Didik Dengan Bimbingan Teman Sebaya Berbasis Nilai-Nilai Huma Betang. JBKI (Jurnal Bimbingan Konseling Indonesia). 6:1(27-31).
Subiyantoro., dkk. (2013). Simulasi Digital. Surabaya:Kementerian & Kebudayaan
Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung:PT. Alfabet
Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kombinasi (Mix Methods). Bandung:Alfabeta.
Sugiyono. (2016) Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan Kombinasi ( Mixed Methods). Bandung:PT. Alfabet
Yudhi Munadi. (2013). Media Pembelajaran. Jakarta Selatan:Referensi
Yulinda, S.E. (2010). Kesulitan Belajar. Anterior Jurnal, 73, 33-47.

Downloads

Published

2021-05-05

How to Cite

Salahudin Permadi, A., & Hairunnisa, H. (2021). Analisis Kesulitan Belajar Peserta Didik Pada Mata Pelajaran Siskomdig Menggunakan Media E-Learning Si-Bajakah Dikelas X Smkn 3 Palangkaraya: Analysis Of Learning Difficulties Of Students At Siskomdig Subjects Using Si-Bajakah E-Learning Media In Class X Smkn 3 Palangkaraya. Neraca: Jurnal Pendidikan Ekonomi, 6(2), 10–15. https://doi.org/10.33084/neraca.v6i2.2638