BELAJAR ALQUR’AN DENGAN HUKUM BACAANNYA BERSAMA MAJELIS TA’LIM IBU – IBU DESA JAYA KELAPA KECAMATAN MENTAYA HILIR SELATAN

Authors

  • Rining Hastiningsih Institut Agama Islam Negeri Palangkaraya
  • normuslim normuslim Institut Agama Islam Negeri Palangkaraya
  • Ahmadi Ahmadi Institut Agama Islam Negeri Palangkaraya

DOI:

https://doi.org/10.33084/jhm.v8i2.3080

Keywords:

belajar, alquran, hukum bacaan, majelis talim

Abstract

Penelitian ini bermula dari terbentuknya Majelis Ta’lim ibu –ibu komunitas arisan di Desa Jaya Kelapa yang berisi cara membaca Alqur’an dengan hukum bacaannya, dan dengan latar belakang belum bisa, tidak tahu, belum lancar dalam membaca Alqur’an maka keinginan, dan semangat untuk belajar agar bisa membaca Alqur’an dengan benar sesuai dengan hukum bacaannya membuat ibu – ibu sangat antusias dalam mengikuti kajian Aqur’an di Majelis Ta’lim tersebut. Metode yang digunakan adalah metode kualitatif . Kesimpulan dari penelitian Majelis Ta’lim ibu-ibu komunitas arisan di Desa Jaya Kelapa adalah 1. Terbentuknya Majelis Ta’lim yang memfokuskan pada pembelajaran cara membaca Alqur’an dengan benar beserta hukum bacaannya, ternyata sangat berpengaruh pada cara membaca surah- surah di dalam Aqur’an terutama surah Alfatikhah yang sebagai bacaan wajib sahnya sholat. 2. Kebiasaan membaca Alqur’an akan membuat hidup lebih baik, karena setiap  huruf yang dibaca terdapat kebaikan –kebaikan yang tak ternilai pahalanya.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Rining Hastiningsih, Institut Agama Islam Negeri Palangkaraya

normuslim normuslim, Institut Agama Islam Negeri Palangkaraya

Ahmadi Ahmadi, Institut Agama Islam Negeri Palangkaraya

References

KamusBesar Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka, 2007.
Morissan, Manajemen Public Relations, Strategi Menjadi Humas Profesional, Jakarta: Prenada Media Group 2008.
Helmawati, Pendidikan Nasional Dan OptimalisasiMajelisTa’lim, Jakarta: RinekaCipta, 2013.
Muhsin MK, ManajemenMajelisTaklim, Jakarta: PustakaIntermasa, 2009.
Asep, Muhtadi, Saepul, Metode Penelitian Dakwah, Bandung: RemajaRosdakarya 2015.
Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, kualitatif dan R&D, Bandung: Alfabeta, 2011.
Dewi, Sadiah, Metode Peneitian Dakwah pendekatan kualitatif dan kuantitatif, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya. 2005.
Departemen Agama Republik Indonesia, Al-Qur’an Terjemahnya, Semarang. PT Kumudamoro Grafindo,1994.
Abu, Ahmad, Amr Sulaiman, PanduanMendidikAnak Muslim UsiaSekolah, Metode & Materi Dasar, Jakarta: DARUL HAQ, 2013.
Abdullah, Ahmad, Muhammad, Metode Cepat & Efektif Menghafal Al-Qur’an Al- Karim, Jogjakarta: Gerailmu, 2009.
Abuddin, Nata, Al-Qur’an Dan Hadits, Jakarta: PT RajaGrafindo, 2000.
Kementerian Agama RI, PedomanMajelisTa’lim, Jakarta: DirektoratPenerangan Agama Islam, 2012.
Hanafi, PelajaranTajwidPraktis, Jakarta: Bintang Indonesia, 2012.
Achmad, Annuri, PanduanTahsinTilawah Al-Qur’an &IlmuTajwid, Jakarta: Pustaka Al-Kautsar, 2010.
Ariyadi, Ariyadi. "Al-Qur'an Views Relating to Environmental Conservation." Daun: Jurnal Ilmiah Pertanian dan Kehutanan 5.1 (2018): 1-9.
Ariyadi, A. (2018). Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Dalam Sudut Pandang Islam. Jurnal Sains Komputer Dan Teknologi Informasi, 1(1), 5-10.
Internet :
Tafsir web.com //11.500-quran-surah Almuzamil-ayat 4.htm.l
Wikipedia.com
m.brilio.net.com

Downloads

Published

2021-12-02

How to Cite

Hastiningsih, R., normuslim, normuslim, & Ahmadi, A. (2021). BELAJAR ALQUR’AN DENGAN HUKUM BACAANNYA BERSAMA MAJELIS TA’LIM IBU – IBU DESA JAYA KELAPA KECAMATAN MENTAYA HILIR SELATAN. Jurnal Hadratul Madaniyah, 8(2), 49–56. https://doi.org/10.33084/jhm.v8i2.3080