Pengembangan Website Dan Sistem Informasi Desa Di Desa Pangkan Kecamatan Paku Kabupaten Barito Timur

Authors

  • frengklin matatula STMIK Palangkaraya
  • Rosmiati Rosmiati STMIK Palangkaraya

DOI:

https://doi.org/10.33084/jsakti.v4i1.2670

Keywords:

website, desa, desapangkan

Abstract

Saat ini dunia informasi berkembang dengan pesat, ditandai dengan adanya pemanfaatan website desa guna pengenalan desa tersebut, website sebagai penyampai informasi keberadaannya kini sudah menjadi kebutuhan. Manfaat internet cukup besar dirasakan terutama dalam dunia bisnis, hiburan dan pendidikan dan juga pemerintahan. Desa pangkan adalah salah satu desa yang terdapat di Kecamatan Paku kabupaten Barito Timur. Desa Pangkan adalah suatu Instansi Pemerintahan Dalam Negeri yang bergerak di bidang pelayanan masyarakat mengalami kendala dalam sistem pengenalan struktur organisasi, kegiatan – kegiatan, lokasi, yang saat ini hanya dikenal oleh masyarakat sekitar saja. Dengan perkembangan Teknologi Informasi, mendorong Penulis untuk merancang website Profil Desa Pangkan dengan pembuatan website ini diharapkan berjalan dengan baik maka akan mempermudah dalam mengenalkan potensi – potensi , kegiatan,di Desa pangkan Serta masyarakat dapat mengetahui perkembangan yang terjadi Di Desa pangkan khususnya masyarakat sekitar Desa pangkan dan lebih luasnya dapat dikenal Oleh seluruh masyarakat di Dunia . Tujuan penelitian ini adalah membangun website Profil Desa pangkan, Kecamatan Paku, Kabupaten Barito Timur. Manfaat dari penelitian ini adalah selain yang tertera diatas diharapkan dengan adanya webiste pada Desa pangkan dapat mengoptimalkan dalam menyampaikan informasi tentang stuktur organisasi potensi yang ada di Desa pangkan. Metode penelitian ini pengumpulan informasi,analisis data, perancangan, pemograman, uji coba dan implementasi. Dengan dibangunnya website profil Desa pangkan mempermudah dalam memperkenalkan Desa pangkan sehingga dapat dikenal oleh masyarakat luas khususnya masyarakat Desa pangkan tidak harus datang langsung ke Desa pangkan cukup melihat melalui wesite bisa mengetahui informasi yang ada di Desa pangkan

Kata Kunci : Website, Desa Pangkan

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

frengklin matatula, STMIK Palangkaraya

Rosmiati Rosmiati, STMIK Palangkaraya

References

Brien, J. O., & Markas, G. (2011). Management Information System (Vol. 10th). Cegielski, R. P. (2015). Introduction to Information System. John Wiley and Sons.Coronel, C., & Morris, S. (2015). Database Systems: Design, Implementation, & Management (Vol. 11th). Cengage Learning.
Edi Noersasongko dan Pulung Nurtantio Andono,2010.Mengenal Dunia Komputer.Jakarta: PT Elex Media Komputindo,hal 191.
Iskandar, 2009. Panduan Lengkap Internet. Yogyakarta:Andi Offset, hal 62 Marimin, Tanjung, H. & Prabowo, H. (2006). Sistem Informasi Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Grasindo.
McLeod, R., Jr. (2001). Sistem Informasi Manajemen. Jilid 1 dan 2. Jakarta: Prenhallindo.
McLeod, R., Jr. & Schell, G. (2004). Sistem Informasi Manajemen. Jakarta: Prenhallindo.
O’Brien, J.A. (2004). Management Information System: Managing Information Technology in the Internetworked Enterprise. 4 th Edition. Boston: Irwin McGraw-Hill.
Rahmat Hidayat,2010, Cara Praktis Membangun Website Gratis. Jakarta: PT Elex Media Komputindo, hal 2.
Wahtu Supriyanto- Ahmad Muhsin, 2008. Teknologi Informasi Perpustakaan. Yogyakarta: Kanisius, hal 61. Manfaat internet, Iskandar, 2009
Yuhefizar, 2008. 10 Jam Menguasai Internet. Jakarta: Elex Media Komputindo, hal 1. pengertian internet secara umum.

Downloads

Published

2021-11-05

How to Cite

matatula, frengklin, & Rosmiati, R. (2021). Pengembangan Website Dan Sistem Informasi Desa Di Desa Pangkan Kecamatan Paku Kabupaten Barito Timur. Jurnal Sains Komputer Dan Teknologi Informasi, 4(1), 45–49. https://doi.org/10.33084/jsakti.v4i1.2670

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2