Strategi Pengajaran Kosakata
Vocabulary Teaching Strategies
DOI:
https://doi.org/10.33084/pedagogik.v17i1.2988Keywords:
Vocabulary, Teaching, Strategy, WordwallAbstract
Kosakata sangat dibutuhkan oleh siswa dalam mempelajari bahasa inggris. Banyak siswa yang kesulitan dalam meningkatkan kosakata pada saat mempelajari bahasa inggris oleh karena itu para pengajar harus memikirkan strategi belajar yang dapat meningkatkan kosakata siswa. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan vocabulary siswa dengan berbagai strategi yang digunakan oleh guru. Strategi mengajar adalah upaya dan rencana yang dilakukan oleh untuk meningkatkan pengetahuan kosakata siswa. Asep Jihad dan Abdul Haris (2013:11) mendefinisikan “ belajar adalah suatu proses yang terdiri dari kombinasi dua aspek, yaitu: pembelajaran difokuskan pada apa yang harus dilakukan siswa, pengajaran berorientasi pada apa yang harus dilakukan guru sebagai penyedia pembelajaran”. Kosakata adalah salah satu pengetahuan dasar dalam belajar bahasa inggris kosakata adalah kumpulan kata yang memiliki makna sesuai dengan konteksnya. Ada banyak strategi mengajar yang dapat digunakan oleh guru dalam mempelajari kosakata seperti: Memori, Pembelajaran Kooperatif, Suggestopedia, dinding kata, Clustering dan Drilling.
Banyak strategi dapat digunakan untuk meningkatkan pembelajaran kosakata tetapi, tidak semuanya efektif untuk siswa. Strategy pembelajaran yang dipilih berdasarkan dengan kebutuhan siswa saat belajar untuk meningkatkan kosakata siswa yaitu word wall. Word wall adalah sebuah media yang digunakan untuk menulis kata baru yang dapat meningkatkan kosakata siswa.. Subjek dalam penelitian ini adalah guru bahasa inggris tingkat SMP di kota Medan. Guru bahasa inggris tingkat SMP lebih sering menggunakan wordwall pada proses pembelajaran di lakukan dimasa online learning. Pengumpulan data diperoleh dengan menggunakan metode kualitatif berupa kuesioner dengan menggunakan google form. Hasil dari penelitian ini guru banyak menggunakan media dinding kata. Maghfiroh (2018) dalam penelitiannya, media wodwall dapat menciptakan interaksi yang bermanfaat bagi media dalam menciptakan interaksi yang bermanfaat interkasi yang bermanfaat bagi siswa sebagai strategi yang efektif dalam meningkatkan vocabulary siswa.
Downloads
References
(Firman A.D., 2019)(Djiwandono (2011) mengemukakan bahwa kosakata & Meliputi:, 2019)Djiwandono (2011) mengemukakan bahwa kosakata, & Meliputi:, perbendaharaan kata dalam berbagai bentuknya yang. (2019). Analisis Hubungan Penguasaan Kosakata dan Kemampuan Memahami Unsur Intrinsik Cerpen Siswa SMP di Kota Kendari. Ranah: Jurnal Kajian Bahasa, 8(1), 123. https://doi.org/10.26499/rnh.v8i1.636
(Lessard-Clouston, 2013)(Lessard-Clouston, 2013)Lessard-Clouston, M. 2013 vocabulary can be defined as the words of a language. (2013). Vocabulary and Its Importance in Language Learning. Teaching Vocabulary, 39.
(MU'AWANAH, 2011)(MU’AWANAH (2011) mengatakan strategi belajar mengajar secara lengkap meliputi:, n.d.)MU’AWANAH (2011) mengatakan strategi belajar mengajar secara lengkap meliputi: (n.d.). STRATEGI PEMBELAJARAN PEDOMAN UNTUK GURU DAN CALON GURU.
(Oktavia 2014 clustering is a technique for developing the target words into new words related to them and putting them into bubble diagram, n.d.)Oktavia 2014 clustering is a technique for developing the target words into new words related to them and putting them into a bubble diagram. (n.d.). TEACHING VOCABULARY THROUGH CLUSTERING TECHNIQUE AT THE FIRST GRADE STUDENTS OF SMP AL-KAUTSAR BANDAR LAMPUNG.
(Saepudin, 2014)(Saepudin (2014) Suggestopedia pertama kali diperkenalkan oleh Georgi Lozanov di Bulgaria dia seorang dokter dan psikoterapis., 2014)Saepudin (2014) Suggestopedia pertama kali diperkenalkan oleh Georgi Lozanov di Bulgaria dia seorang dokter dan psikoterapis. (2014). An Introduction to ENGLISH LEARNING AND TEACHING METHODOLOGY; Metodologi Pembelajaran Bahasa Inggris: Suatu Pengenalan Awal. In Journal of Chemical Information and Modeling (Vol. 53, Issue 9).
(Tukiran et al., 2015)Tukiran, T. (2013:55) merupakan pembelajaran kooperatif (cooperative learning), Sama, sistem pengajaran yang memberi kesempatan kepada anak didik untuk bekerja, & Terstruktur, dengan sesama siswa dalam tugas – tugas yang. (2015). Penerapan Quiz Team Untuk Meningkatkan Keaktifan Dan Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas X-6 Sma. 3(3), 15–18.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Any article on the copyright is retained by the author(s).
- The author grants the journal, right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share work with an acknowledgment of the work authors and initial publications in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of published articles of work (eg, post-institutional repository) or publish it in a book, with acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their websites) prior to and during the submission process, as can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
- The article and any associated published material is distributed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License