Gambaran Profil Salmonella Sp. Pada Getuk

Profile Of Salmonella sp. In Getuk

Authors

  • Andyanita Hanif Hermawati STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung
  • Elviana Suhandayati STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung
  • Hariyanto Hariyanto STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung
  • Nosa Ika Cahyariza STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung

DOI:

https://doi.org/10.33084/bjmlt.v6i2.5996

Keywords:

Getuk, Infeksi, Salmonella sp

Abstract

Getuk merupakan makanan ringan yang terbuat dengan bahan utama ketela pohon atau singkong. Bakteri yang menyebabkan diare atau foodborne diease masuk melalui berbagai cara yaitu oral, lingkungan yang tercemar, makanan, dan lain-lain sehingga kondisi seperti ini sangatlah tergantung dengan pedagang, bagaimana pedagang tersebut tetap mempertahankan kehigienisan makanan yang dijualnya agar tidak terkontaminasi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi bakteri Salmonella sp. pada makanan tradisional getuk yang dijual di Pasar Ngunut. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif. Yang dilaksanakan pada 24 sampai 29 Mei 2018 di Laboratorium Mikrobiologi DIII Teknologi Laboratorium Medis STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung. Populasi pada penelitian ini adalah semua getuk yang dijual di Pasar Ngunut, teknik sampling pada penelitian ini adalah total sampling, yang diperoleh sebanyak 6 sampel makanan tradisional getuk. Instrumen yang digunakan diantaranya adalah tabung steril, pipet ukur, incubator, plate, media agar plate, aquadest, oven dan peralatan laboratorium yang dibutuhkan. Hasil penelitian diperoleh bahwa dari 6 sampel, 3 sampel positif bakteri Salmonella dan 3 sampel tidak ditemukan bakteri Salmonella sp. Hasil penelitian selanjutnya dianalisis secara diskriptif. Dari hasil penelitian yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa  sampel teridentifikasi bakteri Salmonella sp pada makanan tradisional getuk yang dijual di Pasar Ngunut Tulungagung dengan menggunakan media  Selenite Broth sebagai pemupuk, SSA sebagai media selektif, KIA untuk melihat Gas dan H2S, MIU untuk meliat urea dan motilitas bakteri, serta pengecatan Gram untuk melihat Gram Negatip batang

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Andyanita Hanif Hermawati, STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung

Elviana Suhandayati, STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung

Hariyanto Hariyanto, STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung

Nosa Ika Cahyariza, STIKes Hutama Abdi Husada Tulungagung

References

Makanan Dan Minuman. Jakarta. Pusat Laboratorium Kesehatan. Departemen Kesehatan RI.

Diagnostic, Liofilchem. 2007. Motility Indole Urea Agar (M.I.U). Technical Sheet. Italy : Liofilchem s.r.l.

Fatmariza, Mila., dkk. 2017. Tingkat Kepadatan Media Nutrient Agar Terhadap Pertumbuhan Bakteri Staphylococcus aureus. Jurnal Analis Medika Bio. 4: 2. 69-73

Hermawati, Andyanita Hanif. 2016. Aktivitas Kombinasi Madu Mangga dan Susu Probiotik sebagai Antibakteri Terhadap Staphylococcus aureus ATCC 6538 dan Escherichia coli ATCC 8739. Tesis. Surabaya: Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga Surabaya

ISO, 6579. 2002. Microbiology of food and animal feeding stuffs — Horizontal method for the detection of Salmonella Sp. Switzerland.

Kristiawan, Indra. 2011.Pengalaman Ibu Berumur 45 Tahun Sampai 50 Tahun Dalam Menghadapi Menopause di RT 02 RW 01 desa Losari Lor kabupaten Brebes. Skripsi Online. Semarang: Fakultas Keperawatan Dan Kesehatan Universitas Muhammadiyah Semarang.

Notoadmojo, S. 2010. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta

Nurmila, Ika Oktavia dan Kusdiyantini Endang. 2018. Analisis Cemaran Escherichia coli, Staphylococcus aureus dan Salmonella sp. pada Makanan Ringan. Berkala Bioteknologi. vol. 1, no.1

Putri, Risna Wahyu Ananda. 2016. Identifikasi Bakteri Eschericia coli dan Salmonella sp. Pada Jajanan Batagor Di Sekolah Dasar Negeri Di Kelurahan Pisangan, Cirendeu dan Cempaka Putih Di Kecamatan Ciputat Timur. Laporan Penelitian Online. Jakarta: Fakultas Kedokteran Dan Ilmu Kesehatan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.

Ratnawaty. 2012. Kualitas Mikrobiologi Makanan Di Rumah Makan Dalam Lingkup Terminal Regional Daya Kota Makassar. Skripsi Online. Makassar: Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Islam Negeri Alauddin Makasar.

Riyanto, A. 2011. Metodologi Penelitian Kesehatan. Yogyakarta: Nuha Medika.

Rizmanda, Emma. 2018. Identifikasi Salmonella Pada Bak Air Mandi Pondok Pesantren Di Kecamatan Sumbergempol Tahun 2018. Karya Tulis Ilmiah. Tulungagung: D3 Analis Kesehatan Sekolah Tinggi Ilm Kesehatan Hutama Abdi Husada Tulungagung.

Romadhon, Zahrotu. 2016. Identifikasi Bakteri Escherichia Coli Dan Salmonella Sp Pada Siomay Yang Dijual Di Kantin Sd Negeri Di Kelurahan Pisangan, Cirendeu, Dan Cempaka Putih. Laporan Penelitian Online. Jakarta: Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.

Rosahdi, Tina Dewi., dkk. 2019. Identifikasi Spesies Isolat Bakteri K2Br5 dari Tanah Karst dengan Sistem Kekerabatan Melalui Analisis Urutan Nukleotida Gen 16S rRNA. Al-Kimiya. 5: 2. 84-88

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Yanti, Hermi Susi. 2017. Pengaruh Introduksi Ubi Jalar(Ipomoea batatas L.) Terhadap Karakteristik Getuk Singkong Instan. Skripsi Online. Indralaya: Fakultas Pertanian Universitas Sriwijaya Indralaya.

Ya’Qub. 2017. Identifikasi Bakteri Salmonella Sp Pada Bumbu Gado–GadoYang Dijual Di Wilayah Anduonohu Kota Kendari Provinsi Sulawesi Tenggara. Karya Tulis Ilmiah Online. Kendari: Jurusan Analis Kesehatan Politeknik Kesehatan Kendari.

Downloads

Published

2024-05-04

How to Cite

Hermawati, A. H. ., Suhandayati, E. ., Hariyanto, H., & Cahyariza, N. I. . (2024). Gambaran Profil Salmonella Sp. Pada Getuk: Profile Of Salmonella sp. In Getuk. Borneo Journal of Medical Laboratory Technology, 6(2), 547 –. https://doi.org/10.33084/bjmlt.v6i2.5996

Most read articles by the same author(s)