Analisis Faktor Pemilihan Tempat Persalinan di Wilayah Kerja UPT Puskesmas Tangkiling

Analysis Factor for Selection of Maternity Places in the Work Area of UPT Puskesmas Tangkiling

Authors

  • Eni Setyaningsih STIKES Eka Harap
  • Erina Eka Hatini STIKES Eka Harap
  • Riny Natalina STIKES Eka Harap

DOI:

https://doi.org/10.33084/jsm.v9i3.6471

Keywords:

Faktor, Pemilihan, Tempat Persalinan

Abstract

Selain masa kehamilan, komplikasi dan kematian Ibu maternal dan bayi baru lahir sebagian besar terjadi pada masa persalinan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktot-faktor yang berhubugan dengan pemilihan tempat persalinan. Metode penelitian yang digunakan analitik dengan pendekatan crossectional. Hasil penelitian ada hubungan antara riwayat antenatal care (p=0,026), pendapatan (p=0,004) dan dukungan keluarga (p=0,000). Tidak ada hubungan antara umur (p=0,004), pendidikan (p=0,344), status bekerja (p=0,524), paritas (p=0,531) dan jarak (p=0,688). Dengan adanya penelitian ini diharapkan dapat memberikan motivasi pada masyarakat untuk lebih memahami pentingnya persalinan di fasilitas kesehatan.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Eni Setyaningsih, STIKES Eka Harap

Erina Eka Hatini, STIKES Eka Harap

Riny Natalina, STIKES Eka Harap

References

Aminah Aatinaa Adhyatma, Nita Agustin and Rana Prasenja Sahara. 2020. Pentingnya Pertolongan Persalinan Oleh Tenaga Kesehatan Di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Di Kampung Dapur 6 Kelurahan Sembulang Kecamatan Galang Kota Batam’, Enlightenment : a Journal Of Community Service, 1(1), pp. 17–21. doi: 10.52999/sabb.v1i1.80.

Arikunto. 2016. Menejemen Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.

Arwin, P., Edison, E. and Kadri, A. 2019. Upaya Peningkatan Pemanfaatan Puskesmas Untuk Pelayanan Persalinan pada Dinas Kesehatan Kota Solok Tahun 2018. Jurnal Kesehatan Andalas. 8(3), p. 612. doi: 10.25077/jka.v8i3.1049.

Delli, A. 2021. Hubungan Pengetahuan, Sikap Ibu dan Dukungan Keluarga dengan Kurangnya Minat Ibu Bersalin di Fasilitas Kesehatan Wilayah Kerja Puskesmas Sukarami Kecamatan Sungai Rotan Kabupaten Muara Enim. 21(3), pp. 1288–1292. doi: 10.33087/jiubj.v21i3.1738.

Dewi, A., Nurlisis and Afni, N. 2020. Utilization of Health Care Facilities in Childbirth Assistance at the Sungai Piring Health Center. Journal of Community Health. 6(3), pp. 377–382.

Dinkes Kota, P. R. 2021. Profil Kesehatan Kota Palangka Raya Tahun 2020. Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952. Palangka Raya.

Erlenie Dia. 2021. Persepsi Ibu Hamil terhadap Persalinan pada Fasilitas Kesehatan di Kabupaten Banjar. Jurnal Saint dan Kesehatan. 3, pp. 110–119.

Evi Dewi Yani, B. S. 2020. Hubungan Antenatal Care dengan Pemilihan Tempat Persalinan (Studi Kasus Pada Ibu Nifas Kepemukiman Ingin Jaya, Gayo Lues). Majalah Kesehatan Masyarakat Aceh. 3(1), pp. 112–118.

Fauzia, R. 2014. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Keputusan Pemilihan Tempat Persalinan Pasien Poliklinik Kandungan dan Kebidanan Di Rumah Sakit Ibu Dan Anak Kemang Medical Care Tahun 2014.

Fitriana, Y. 2017. Kebutuhan Dasar Manusia. Pustaka Baru Press.

Fitrianeti, D., Waris, L. and Yulianto, A. 2018. Faktor yang Mempengaruhi Ibu Hamil Memilih Penolong Persalinan di Wilayah Kerja Puskesmas Malakopa Kabupaten Kepulauan Mentawai. 2(3), pp. 153–162.

Gea, A. R. 2018. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Pemilihan Tempat Persalinan pada Ibu Hamil Trimester III di Wilayah Kerja Puskesmas Tuhemberua Kecamatan Tuhemberua Kapubaten Nias Utara Tahun 2018.

Hatini, E. E. 2018a. Asuhan Kebidanan Kehamilan. Malang: Wineka Cipta.

Hatini, E. E. 2018b. Determinan Pemanfaatan Fasilitas Kesehatan Sebagai Tempat Persalinan Di Kota Palangka Raya. 3(2), pp. 76–81.

Hoetomo. 2015. Kamus Lengkap Inggris, Indonesia. Surabaya: Mitra Pelajar.

Irwan. 2017. Etika dan Perilaku Kesehatan. cetakan 1. Yogyakarta: CV Absolute Media.

Kalteng, D. K. P. 2019. Profil Kesehatan Provinsi Kalimantan Tengah Tahun 2019. Profil Kesehatan Provinsi Kalimantan Tengah, (09), pp. 1–251. Available at: http://www.dinkes.kalteng.go.id/.

Kemendikbud. 2003. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Sekretaris Negara RI.

Kemenkes. 2014. PP No.61 Tahun 2014. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), pp. 1689–1699.

Kemenkes. 2019. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia no 43 Tahun 2019. Jakarta.

Kemenkes. 2021a. Permenkes no 21 tahun 2021. Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents, 5(2), pp. 40–51.

Kemenkes. 2021b. Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2020, Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesi. doi: 10.1524/itit.2006.48.1.6.

Kurniawati, W., Rachmawati, I. N. and Afiyanti, Y. 2017. Makna Melahirkan di Rumah bagi Seorang Perempuan. Jurnal Keperawatan Indonesia 20(1), pp. 17–23. doi: 10.7454/jki.v20i1.446.

Kusuma, R. 2018. Hubungan Pengetahuan dan Sikap Ibu Postpartum tentang Persalinan di Fasyankes dengan Pemilihan Pertolongan Persalinan. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi. 18(3), p. 522. doi: 10.33087/jiubj.v18i3.519.

Notoadmodjo. 2010. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta.

Parenden, R. D. 2015. Analisis Keputusan Ibu Memilih Penolong Persalinan Di Wilayah Puskesmas Kabila Bone Analysis of Decision Mother to Choosing Delivery Helper In Kabila Bone Health Center. Bapelkesman Propinsi Gorontalo 2) Fakultas Ilmu Kesehatan Masyarakat Universitas Sam Ratulangi Manado, 5, NO, pp. 362–372.

Prasetyawati, A. 2015. Kesehatan Ibu dan Anak (KIA) dalam Millenium Development Goals (MDG’s). Yogyakarta: Nuha Medika.

Pratiwi, I. G., Riska, H. and Kristinawati, K. 2019. ‘Manajemen Mengurangi Kecemasan dan Nyeri dalam Persalinan dengan Menggunakan Virtual Reality : A review. Jurnal Kebidanan, 9(1). doi: 10.31983/jkb.v9i1.3911.

Prihatin, T. 2017. Analisis Fakto-Faktor yang Berhubungan dengan pemilihan Tempat Persalinan Tahun 2016 di Wilayah Puskesmas Perawatan Suban Kabupaten Tanjung Jabung Barat. 5, pp. 218–225.

Puskesmas, T. 2020. Profil Puskesmas Tangkiling. Palangka Raya.

Putri, M. D. 2016. Faktor - Faktor Yang Berhubungan Dengan Pemilihan Tempat Persalinan. Jurnal Kesehatan Masyarakat. 4(2), pp. 55–67. Available at: http://ejournal-s1.undip.ac.id/index.php/jkm%0AFaktor-Faktor.

Raehan, I. 2019. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Ibu dalam Pemilihan Tempat Persalinan di Wilayah Kerja Puskesmas Sendana I. Journal Of Healt, Eduvation, Economics, Science, and Technology, 2, pp. 46–51.

Republik, N. 2021. Undang-Undang ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun Undang-Undang Ketenagakerjaan Ketenagakerjaan Hidup Layak ( Berita Kalimantan Tengah ( Berita Daerah Provinsi Kalimantan Tenaga Kerja Transmigrasi. Palangka Raya.

Syamsuni. 2019. Statistik & Metodologi Penelitian Dengan Implementasi Pembelajaran Android. cetakan 1. Edited by M. IJ. Bojonegoro: CV Karya Bakti Makmur.

Tangkiling, P. 2021. Laporan KIA/KB Tahun 2021. Palangka Raya.

Wahyuni, E. D. 2018. Asuhan Kebidanan Komunitas. cetakan 1. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia.

Walyani, E. S. 2015. Asuhan Kebidanan pada Kehamilan. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Zainuddin. 2015. Metode Penelitian Hukum. Jakarta: Sinar Gravika.

Downloads

Published

2023-12-27

How to Cite

Setyaningsih, E., Hatini, E. E., & Natalina, R. (2023). Analisis Faktor Pemilihan Tempat Persalinan di Wilayah Kerja UPT Puskesmas Tangkiling: Analysis Factor for Selection of Maternity Places in the Work Area of UPT Puskesmas Tangkiling. Jurnal Surya Medika (JSM), 9(3), 77–83. https://doi.org/10.33084/jsm.v9i3.6471