Aktivitas Antioksidan Ekstrak Etanol 70% Biji dan Daging Buah Tandui (Mangifera rufocostata Koesterm) Asal Kalimantan Selatan

Antioxidant Activity of 70% Ethanol Extract Seeds and Flesh of Fruit Tandui (Mangifera rufocostata Koesterm) Form South Kalimantan

Authors

  • Revita Saputri Universitas Borneo Lestari
  • Eka Fitri Susiani Universitas Borneo Lestari
  • Novia Misfa Saputri Universitas Borneo Lestari
  • Yustin Ari Prihandini Universitas Borneo Lestari

DOI:

https://doi.org/10.33084/jsm.v9i3.6476

Keywords:

Antioksidan, DPPH, Mangifera rufocostata Kosterm, Ekstrak etanol 70%

Abstract

Salah satu tumbuhan khas Kalimantan Selatan yang memiliki potensi khasiat sebagai antioksidan adalah Tandui (Mangifera rufocostata Kosterm.), Aktivitas antioksidan dari ekstrak etanol 70% daun Tandui telah dilaporkan dengan nilai IC50 sebesar 60,7042 ppm, namun aktivitas antioksidan pada bagian lain seperti biji dan daging buah belum dilaporkan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui aktivitas antioksidan dari ekstrak etanol 70% biji dan daging buah Tandui yang diuji secara kualitatif dan kuantitatif menggunakan metode 2,2-diphenyl-1-picylhyrazyl (DPPH). Pengujian kualitatif dilakukan menggunakan kromatografi lapis tipis (KLT) dengan fase gerak etil asetat : n-heksan (9:1) untuk biji, fase gerak etil asetat : n-heksan (8:2) untuk daging buah Tandui. Uji kuantitatif menggunakan alat spektrofotometer UV-Vis dengan metode (DPPH). Hasil uji kualitatif ekstrak etanol 70% biji dan daging buah Tandui menunjukkan aktivitas antioksidan ditandai dengan perubahan warna bercak noda menjadi kuning dengan latar ungu setelah disemprot dengan larutan DPPH 100 ppm. Hasil uji kuantitatif menunjukkan nilai IC50 biji Tandui sebesar 1,842 ppm, nilai IC50 daging buah Tandui sebesar 10,075 ppm. Berdasarkan hasil tersebut disimpulkan bahwa ekstrak etanol 70% biji dan daging buah Tandui memiliki aktivitas antioksidan yang termasuk dalam kategori sangat kuat dengan metode DPPH dibandingkan bagian daun.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Revita Saputri, Universitas Borneo Lestari

Eka Fitri Susiani, Universitas Borneo Lestari

Novia Misfa Saputri, Universitas Borneo Lestari

Yustin Ari Prihandini, Universitas Borneo Lestari

References

Bahriul, P., Rahman., N. & Diah, A.W.M. 2014. Uji Aktivitas Antioksidan Ekstrak Daun Salam (Syzygium polyanthum) Dengan Menggunakan 1,1-Difentil-2-Pikrilhidrazi. Jurnal Akademika Kimia. 3 (3): 143-149.

Handayani, V., Ahmad, A.R., & M. Sudir. 2014. Uji Aktivitas Antioksidan Ekstrak Metanol Bunga dan Daun Patikala (Etlingefera alatior (Jack.) RM.Sm) Menggunakan Metode DPPH. Pharmaceutical Sciences and Research. 1(2): 86-93.

Lembang, D. T., Daniel, & Saleh, C. 2020. Uji Fitokimia Dan Uji Antioksidan Ekstrak Fraksi n-Heksan, Etil Asetat, Dan Etanol Sisa Dari Tumbuhan Suruhan (Peperomia pellucida (L.) Kunth) Menggunakan Metode DPPH. Jurnal Atomik. 5(1): 37-42.

Manivannan, K., Anantharaman, P., & Balasubramanian, T. 2012. Evaluation of Antioxidant Properties of Marine Microalga Chlorella marina. Asian Pracific Journal of Tropical Biomedicine. 2 (1): 342-346.

Nursafitri, A.R. 2020. Uji Aktivitas Antioksidan Ekstrak Etanol 96% Daun Tandui (Mangifera rufocostata Kosterm) Menggunakan Metode DPPH. Skripsi. Program Studi S1 Farmasi, STIKES Borneo Lestari, Banjarbaru (Tidak dipublikasikan)

Putri, A.D., Taufiqurrahman, I., & Dewi, N. 2019. Antioxidant Activity of Binjai Leaves (Mangifera caesia). Ethanol Extracts. Jurnal Kedokteran Gigi. 4(1): 55-59.

Rachman, M.G. 2018. Studi Farmakognostik Simplisia Daun Dan Kulit Batang Tandui (Mangifera rufocostata Kosterm) Asal Barabai Kalimantas Selatan. Skripsi. Program Studi S1 Farmasi, STIKES Borneo Lestari, Banjarbaru. (tidak dipublikasikan)

Satria, M.D. 2013. Uji Aktivitas Antioksidan Ekstrak N-Heksan

Buah Lakum (Cayratia trifolia) Dengan Metode

Dpph (2,2-Difenil-1-Pikrilhidrazil). Skripsi. Program Stidi Farmasi, Fakultas Kedokteran Universitas Tanjungpura, Pontianak.

Saputri, R., T. M. R. Melati, & Fitriyanti. 2019. Antioxidan Activity of Ethanolic Extract From Tandui Leaves (Mangifera rufocostata Kosterm) by DPPH Radical Scavenging Method. Borneo Of Pharmay. 2(2): 114-118.

Simanjuntak, K. 2012. Peran Antioksidan Flavonoid dalam Meningkatkan Kesehatan. BINA WIDYA. 23(3): 135-140.

Downloads

Published

2023-12-27

How to Cite

Saputri, R., Susiani, E. F., Saputri, N. M., & Prihandini, Y. A. (2023). Aktivitas Antioksidan Ekstrak Etanol 70% Biji dan Daging Buah Tandui (Mangifera rufocostata Koesterm) Asal Kalimantan Selatan: Antioxidant Activity of 70% Ethanol Extract Seeds and Flesh of Fruit Tandui (Mangifera rufocostata Koesterm) Form South Kalimantan. Jurnal Surya Medika (JSM), 9(3), 118–121. https://doi.org/10.33084/jsm.v9i3.6476