Gambaran Potensi Interakasi Obat pada Resep Polifarmasi Pasien Lansia di Rumah Sakit Badan Pengusahaan Batam

Description of Potential Drug Interaction in Polypharmaceutical Prescription in Elderly Patients in Badan Pengusahaan Batam Hospital

Authors

  • Aprilya Sri Rachmayanti Institut Kesehatan Mitra Bunda
  • Suhera Suhera Institut Kesehatan Mitra Bunda
  • Reny Haryani Institut Kesehatan Mitra Bunda
  • Suci Fitiriani Sammulia Institut Kesehatan Mitra Bunda
  • Rastria Meilandra Institut Kesehatan Mitra Bunda
  • Agnesfebrianti Agnesfebrianti Institut Kesehatan Mitra Bunda

DOI:

https://doi.org/10.33084/jsm.v10i1.7201

Keywords:

Interaksi Obat, Resep Polifarmasi, Pasien Lansia

Abstract

Polifarmasi merupakan penggunaan obat dalam jumlah yang banyak dan tidak sesuai dengan kondisi kesehatan pasien dengan pemberian ≥5 jenis obat dan sering dijumpai pada populasi lansia. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi gambaran potensi interaksi obat pada resep polifarmasi pasien lansia di Rumah Sakit Badan Pengusahaan Batam. Penelitian ini merupakan penelitian observasi analitik dengan pendekatan retrospektif dengan mengambil data pada periode Januari – Desember 2021. Sampel diperoleh dengan Teknik Purposive Sampling dan diproses melalui www.medscape.com atau Drugs Interaction Checker dan Stockley’s Drug Interaction 9th Edition untuk mengetahui interaraksi obat berdasarkan tingkat keparahan, Mayor, Moderate dan Minor. Hasil pada analisa diklasifikasikan dalam bentuk persentase. Dari 98 lembar resep polifarmasi yang terdapat 1.150 interaksi obat dengan jumlah R/ sebanyak 831. Jenis interaksi obat berdasarkan tingkat keparahannya dengan jumlah kelompok kelompok Mayor sebanyak 108 (9,35 %), Moderat sebanyak 923 (80,57 %) dan Minor sebanyak 119 (10,09 %). Hasil dari penelitian ini diperoleh potensi interaksi obat yang terbanyak adalah Moderat sehingga sebaiknya dilakukan pemantauan dalam pemberian terapi obat.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Aprilya Sri Rachmayanti, Institut Kesehatan Mitra Bunda

Suhera Suhera, Institut Kesehatan Mitra Bunda

Reny Haryani, Institut Kesehatan Mitra Bunda

Suci Fitiriani Sammulia, Institut Kesehatan Mitra Bunda

Rastria Meilandra, Institut Kesehatan Mitra Bunda

Agnesfebrianti Agnesfebrianti, Institut Kesehatan Mitra Bunda

References

Annisa, N., & Abdulah, R. 2012. Potensi Interaksi Obat Resep Pasien Geriatri: Studi Retrospektif pada Apotek di Bandung Potency of Drugs Interaction among Geriatric Patients Prescribing: Retro-spective Study in Pharmacies in Bandung. In Jurnal Farmasi Klinik Indonesia (Vol. 1, Issue 3).

Arfania M, Mayasari G. 2018 . Polifarmasi dan kepatuhan minum obat pada pasien geriatri dengan penyakit kronis. PHARMED;1(2),1-4

Bahana, I., Reyaan, M., Kuning, C., & Adnyana, K. 2018. Studi Potensi Interaksi Obat Pada Resep Polifarmasi di Dua Apotek Kota Bandung Study of Potential Drug-Drug Interactions in Polypharmacy Prescriptions in Two Pharmacies at Bandung City. JMPF, 11(3), 145–152.

Dasopang, E. S., Harahap, U., & Lindarto, D. 2015. Polipharmacy and Drug Interactions in Elderly Patients with Metabolic Diseases. Indonesian Journal of Clinical Pharmacy, 4(4), 235–241.

Departemen Kesehatan RI. 2008. Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit, Direktorat Bina Farmasi Komunitas dan Klinik, Direktorat Jenderal Bina Kefarmasian dan Alat Kesehatan, Departemen Kesehatan Republik Indonesia, Jakarta

Feinstein, J., Dai, D., Zhong, W., Freedman, J., & Feudtner, C. 2015. Potential Drug−Drug Interactions in Infant, Child, and Adolescent Patients in Children’s Hospitals. Pediatrics, 135(1), e99–e108.

Fulton MM, Allen ER. Polypharmacy in elderly: a literature review. J Am Acad Nurse Prac. 2005;17(4):123–32. doi: 10.1111/j.1041-2972.2005.0020.x

Guthrie B, Makubate B, Santiago VH, Dreischulte T. 2015. The rising tide of polypharmacy and drug-drug interactions: population database analysis 1995-2010. BMC. 10:74.

Herdaningsih, S., Muhtadi, A., Lestari, K., & Annisa, N. 2016. Potential of Drug-Drug Interaction in Polypharmacy Prescription: Retrospective Study on a Drugstore in Bandung. Indonesian Journal of Clinical Pharmacy, 5(4), 288–292.

Kemenkes RI. 2013. Riset Kesehatan Dasar: Penyakit tidak menular. Jakarta: Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementrian Kesehatan RI

Khan N, Kaestner R, Lin SJ. 2007. Prescription drug insurance and its effect on utilization and health of the elderly. NBER Working Paper. Nat Bureau Economic Research;12848:24−5

Kuijpers, M. A., van Marum, R. J., Egberts, A. C., Jansen, P. A., & OLDY (OLd people Drugs & dYsregulations) Study Group 2008. Relationship between polypharmacy and underprescribing. British journal of clinical pharmacology, 65(1), 130–133.

Morin, L., Johnell, K., Laroche, M. L., Fastbom, J., & Wastesson, J. W. (2018). The epidemiology of polypharmacy in older adults: register-based prospective cohort study. Clinical epidemiology, 10, 289–298.

Safitri, Ayudiani. 2020. KAJIAN INTERAKSI OBAT PADA PERESEPAN POLIFARMASI DI APOTEK X PADA PERIODE JUNI 2020- DESEMBER 2020.

Sari, A., Wahyono, D., & Raharjo, B. 2009. IDENTIFICATION OF POTENTIAL DRUG INTERACTIONS IN WARD PATIENTS AT MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO’S HOSPITAL : A RETROSPECTIVE OBSERVATIONAL STUDY IN.

Solang G. Natasia, W. W. , M. A. D. 2021. DENTIFIKASI INTERAKSI OBAT POTENSIAL PADA PASIEN STROKE RAWAT INAP DI RSUP PROF. DR. R. D. KANDOU MANADO.

Downloads

Published

2024-04-27

How to Cite

Rachmayanti, A. S., Suhera, S., Haryani, R., Sammulia, S. F., Meilandra, R., & Agnesfebrianti, A. (2024). Gambaran Potensi Interakasi Obat pada Resep Polifarmasi Pasien Lansia di Rumah Sakit Badan Pengusahaan Batam: Description of Potential Drug Interaction in Polypharmaceutical Prescription in Elderly Patients in Badan Pengusahaan Batam Hospital. Jurnal Surya Medika (JSM), 10(1), 199–204. https://doi.org/10.33084/jsm.v10i1.7201