STRATEGI PEMBELAJARAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR PESERTA DIDIK

ISLAMIC RELIGIOUS EDUCATION TEACHER LEARNING STRATEGIES IN IMPROVING STUDENTS' LEARNING ACHIEVEMENT

Authors

  • Ishak Ishak STKIP Darud Da wah Wal Irsyad Pinrang
  • Abdul Walid STKIP Darud Da wah Wal Irsyad Pinrang

DOI:

https://doi.org/10.33084/jhm.v10i1.5404

Keywords:

Strategi Pembelajaran, Pendidikan Agama Islam, Prestasi Belajar

Abstract

Tujuan utamanya yang ingin dicapai dari penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi pembelajaran guru Pendidikan Agama Islam dalam meningkatkan prestasi belajar peserta didik di SMP Negeri 1 Patampanua Pinrang. Jenis metode yang dipakai dalam penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif yang memberikan gambaran tentang situasi dan kondisi serta kejadian secara sistimatis dan faktual mengenai faktor-faktor, sifat-sifat antara fenomena yang dimiliki untuk melakukan akumulasi dasar dimana pada umumnya menerangkan, memperkuat pengamatan serta mendapatkan makna dari permasalahan yang hendak dicapai. Teknik analisis data yang digunakan analisis data kualitatif sesuai dengan jenis data yang diperoleh. Dari pengamatan, wawancara, catatan wawancara, catatan lapangan. Untuk menguji validitas data, peneliti mencocokkan dan membandingkan data dari berbagai sumber, baik sumber lisan (hasil wawancara), tulisan (pustaka), maupun dari observasi (pengamatan). Data hasil pengaatan, dan wawancara penulis dengan para pendidik yang menyatakan bahwa strategi pembelajaran pada peserta didik tergolong baik karena dilakukan tiga tahapa dalam pembelajaran yakni tahap pendahuluan, kegiatan inti dan kegiatan penutup. Masing masing kegiatan tersebut dilaksanakan sesuai dengan konsep perencanaan pebelajaran. Sedangkan peningkatan prestasi belajar peserta didik dilakukan dengan evaluasi, dengan kegitan evaluasi atau penilaian tersebut dapat menjadi tolak ukur atas kesuksesan guru didalam mengajar, dan dapat diketahui tingkat pemahaman materi yang telah disampaikan oleh guru, sehingga diperoleh hasil bahwa setelah melakukan strategi pembelajaran terdpat peningkatkan prestasi belajar peserta khususnya pada mata pelajaran PAI dan kegiatan bisa dilakukan melalui observasi kelas maupun observasi lingkungan pada peserta didik.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Ishak Ishak, STKIP Darud Da wah Wal Irsyad Pinrang

Abdul Walid, STKIP Darud Da wah Wal Irsyad Pinrang

References

Amri Sofan dan Loloek Endah Poerwati, 2013. Panduan Memahami Kurikulum, (Jakarta: PT Prestasi Pustakarya

Andayani Dian dan Mujib Abdul., 2013. Pendidikan Karakter Perspekti Islam, Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Arikunto Suharsimi, 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek, Edisi Revisi VI (Cet. XIII; Jakarta: Rineka Cipta

Bungin Burhan, 2009. Penelitian Kualitatif: Komunikasi, Ekonomi, Kebijakan Publik, Dan Ilmu Sosial Lainnya Cet. III; Jakarta: Kencana Prenada Media Group

_________, 2010. Metodologi Penelitian Kualitatif Aktualisasi Metodologis Kea Rah Ragam Varian Kontemporer. Cat I; Jakarta : PT Rajagrafindo Persada.

Hamruni, 2012. Strategi Pembelajaran, Yogyakarta: Insan Madani

Ihsan Fuad, 2008. Dasar-dasar Kependidikan. Jakarta: Rineka Cipta

Muslih Sahrani Sohari dan Syafaat Aat TB., 2008. Peranan Pendidikan Agama Islam Dalam Mencegah Kenakalan Remaja (Juvenile Delinguency), Jakarta: Rajawali Pers

Moleong Lexi J, 2002. Metode Penelitian Kualitatif . Bandung : PT. Remaja Rosada Karya

Oemar Hamalik, 2006. Perencanaan Pengejaran berdasarkan Sistem, Jakarta: Bumi Aksara,

Suyadi, 2015. Strategi Pembelajaran Pendidikan Karakter (Bandung: Remaja Rosdakarya.

Sukmadinata Syaodih Nana. 2009. Landasan Psikologi Proses Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Sugiono, 2009. Metode Penelitian Administrasi. Bandung: Alfabeta

______, 2012. Metode penelitian pendidikan: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D, Cat.XIV; Bandung

Undang-Undang Dasar Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional Pasal 1 ayat 20

Undang-Undang Dasar Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2005 Tentang Sistem Pendidikan Nasional Pasal 1 ayat (1)

Partanto Pius A, , 2001. Kamus Ilmiah Populer. Cet I; Surabaya: Arkola,

The publication of Jurnal Hadratul Madaniyah certainly participates in disseminating the results of research and review of science and technology development conducted by lecturers and researchers especially from UM Palangkaraya and other universities. This edition contains 7 articles consisting of Islamic Studies and Islamic Law topics.

Downloads

Published

2023-07-11

How to Cite

Ishak, I., & Walid, A. (2023). STRATEGI PEMBELAJARAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR PESERTA DIDIK: ISLAMIC RELIGIOUS EDUCATION TEACHER LEARNING STRATEGIES IN IMPROVING STUDENTS’ LEARNING ACHIEVEMENT. Jurnal Hadratul Madaniyah, 10(1), 46–57. https://doi.org/10.33084/jhm.v10i1.5404